Saat kita merekam video, ada beberapa kegagalan yang tidak sengaja terekam. Oleh karena itu, kita perlu untuk memotong video. Kali ini kita akan mengetahui bagaimana cara memotong video online. Saat ini kita tidak perlu lagi ribet untuk untuk memotong dan mengedit video. Banyak sekali website dan aplikasi yang memberikan kemudahan …